Sabtu, 30 Agustus 2014

Mengapa Iklan Google AdSense Tidak Muncul ?

Mengapa Iklan Google Adsense Tidak Muncul ?, sebenarnya masalah ini pernah saya alami sendiri ketika saya baru memasang kode iklan dari google. Lagian kenapa juga baru pasang..?hehee.. Ceritanya begini sobat, sudah lama ini saya meninggalkan dunia blogging yang indah dan penuh dengan Tips dan Trik SEO Terselubung..maaf bahasanya agak agak rancu ya.. hehe.. Tapi memang seperti itulah kenyataan nya sob.. saya benar - benar dah tobat untuk terjun ke dunia blogging lagi dikarenakan beberapa alasan, diantaranya yang paling berkesan di hati ini adalah ketika akun Paypal Verified saya terblokir dengan tragisnya dan alhasil uang recehan yang saya kumpulkan dengan keringat dan darah yang berceceran tak ternikmati sedikitpun.. bukan rejeki nya kali.. :).. mengenai kisahnya bisa anda lihat Disini.
Alhamdulillah mengenai Paypal sekarang saya dah punya lagi akun paypal dengan status verified yang insyaallah mengenai langkah-langkah verifikasi nya akan saya share nanti di episode mendatang dan yang pasti caranya berbeda dengan postingan saya terdahulu mengenai Cara Verifikasi Paypal Terbaru, Termudah !.
Eh, kok jadi ngelantur ya.. bentar saya lihat dulu apa sih judul artikel sekarang ini..? :)
Owy, kembali ke topik mengenai sebuah pertanyaan Mengapa Iklan Google Adsense Tidak Muncul ? sebenarnya ini adalah pertanyaan saya yang saya lontarkan kepada diri sendiri, tetapi siapa tahu ada sobat yang mempunyai pertanyaan yang sama di benaknya yang terdalam.. Ok, begini kronologinya seperti yang saya ceritakan di atas saya dah lama hilang dalam dunia blogging, pada suatu ketika saya pun entah bisikan dari mana tiba-tiba saya ingin membuka daleuman kekasih saya namanya Imeil Google dan betapa kaget ketika saya buka daleumannya ternyata ada suatu keindahan yang selama ini tidak pernah saya lihat sebelumnya ketika saya lihat beberapa urutan email yang masuk ternyata saya menerima surat undangan dari Google untuk segera memasang adsense google, berikut di bawah photo kenangan nya yang sengaja saya abadikan sebagai kenang-kenangan bahwa saya sebagai blogger jelata pernah dan bisa merasakan bagaimana perhiasan yang indah menempel di blog Rastanzshare ini :

Nah itulah email pertama yang saya baca, tak pikir panjang sayapun langsung lari meluncur ke TKP dan mengobrak-abrik lemari perhiasan google itu dan akhirnya saya menemukan apa yang saya cari.. yaitu serentetan huruf-huruf aneh bagi saya..hehee..dan saya pun langsung memasang nya. Seperti biasa ke Edit Template baru atau Lawas sama ajalah.. :)  lalu saya simpan dan refresh blog dan Taraaammm.. aku pun bengong muncul dimana iklannya..? saya terdiam selang beberapa menit saya pun naik darah lalu saya tutup browser Mozila kesayangan saya sekaligus dimana pada saat itu banyak sekali tab yang saya buka.. hihiiii..
Akhirnya saya shutdown komputer langsung, karena tak sadar ternyata saya belum mandi dari sejak pagi.. :)..
Lalu bagaimana solusinya..?
Tunggu cerita selanjutnya tentang Solusi Mengatasi AdSense Google yang Tidak Muncul. sebab di artikel kali ini cuma membahas sebuah pertanyaan Mengapa Iklan Google AdSense Tidak Muncul ?
Wassalam..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Beware of Another Confirmed Facebook Hacking Attempt 2016

A new message is circulating  Facebook  attempting to fish for personal information from Facebook users. It claims to be from the Facebook ...